Cara Cek Info GTK Untuk Guru TK, SD, SMP, SMA/SMK

Cara cek Info GTK sebagai berikut :
  1. Bukalah web Info GTK terlebih dahulu,
  2. Masukan UserID.Untuk jenjang Dikdas dan Dikmen Gunakan UserID dan Password yang di masukan melalui aplikasi dapodik. Untuk mengetahui userId dan Password, silahkan koordinasi dengan Operator sekolah. 
  3. Untuk Jenjang Paud Gunakan NUPTK sebagai UserId. Masukan tanggal lahir sebagai password dengan format penulisan : YYYYMMDD dengan ketentuan : YYYY = tahun lahir 4 digit, MM = bulan 2 digit, dan DD = tanggal 2 digit Contoh : Tanggal lahir 12 Januari 1978, maka cara menuliskannya adalah 19780112.
  4. Isikan kode captcha, klik pada tombol “Login” maka Data GTK akan tampil.

*Apabila pada saat link info GTK dibuka tampil keterangan seperti gambar di bawah, silahkan klik "kembali Berenda"

Beberapa bagian cek data penting yang dapat kita cek melalui Info GTK antara lain :
1.  Tunjangan Profesi Bagi guru yang sudah sertifikasi
2.  Tunjangan Fungsional Non PNS
3.  Bantuan Kualifikasi Akademik
4.  Tunjangan Khusus bagi Guru daerah terpencil

Jika dalam tampilan GTK terdapat data yang belum benar, silahkan edit melalui aplikasi Dapodik kemudian lakukan sincronisasi. Tunggu 1x24 jam/lebih agar data dalam lembar GTK tersebut sesuai dengan data yang diedit sebelumnya.

Salam Satu Data !

Post a Comment

PERINGATAN..!!
1. Berkomentarlah Sesuai Judul Diatas Dengan Sopan dan Jangan Spaming !
2. Dilarang Berkomentar Yang Mengandung Unsur Pornografi dan Sara !

[blogger][facebook][disqus]

MKRdezign

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget